Jumat, 08 November 2013

Resep Nastar Stroberi

Bahan-bahan nastar stroberi:
  • 100 gr margarin
  • 100 gr mentega
  • 50 gr gula halus
  • 275 gr tepung terigu protein sedang
  • 25 gr maizena
  • 25 gr susu bubuk
  • 2 butir telur
  • HK ayam food coluring merah muda secukupnya
  • HK ayam food coluring hijau secukupnya

Cara membuat nastar stroberi:
  1. Mixer menjadi satu margarin, mentega, gulu halus jangan sampai mengembang.
  2. Masukan telur perlahan sampai tercampur
  3. Masukan tepung, susu bubuk dan maizena kedalam adonan
  4. Bentuk bulat lonjong seperti stoberi, beri warna
  5. Oven dengan suhu 180 derajat celsius sampai matang.


Artikel Terkait

Resep Nastar Stroberi
4/ 5
Oleh

Berlangganan

Suka dengan artikel di atas? Silakan berlangganan gratis via email